Membuka usaha warung sembako di rumah bisa jadi pilihan bagi Anda yang ingin mulai menggeluti usaha warung sembako. Dengan membuka usaha warung sembako di rumah, Anda bisa mendapatkan penghasilan tambahan, sekaligus menghemat biaya sewa tempat. Agar warung sembako rumahan Anda laris manis, berikut tips serta cara membuka usaha warung sembako di rumah yang dirangkum oleh […]